Kamis, 29 Desember 2011

Analisis

Bagian pendahuluan :
Pada bagian pendahuluan , kalimat ditulis dengan cukup baik .

Teori atau kajian pustaka :
Pengambilan teori atau kajian pustaka cukup baik.

Metode penelitian :
Pada bagian analisa dan desain aplikasi , banyak mengandung kata-kata istilah komputer . Bagian ini membutuhkan pemahaman dasar tentang komputer bagi si pembaca agar tidak terjadi kesalahpahaman atau ketidakpahaman yang mengakibatkan kalimat menjadi tidak efisien.

Hasil dan Pembahasan :
Pengunaan kata-kata istilah komputer yang diterjemahkan kedalam bahasa Indonesia , sering sekali mengakibatkan perbedaan arti atau makna dari maksud kata yang sebenarnya. Di dalam tulisan ini , penulis telah menaati kaedah penulisan dengan baik . Dengan menggunakan huruf miring atau penulisan ‘italic’ digunakan sebagai mempertegas kata bahwa kata tersebut adalah kata serapan dari bahasa asing atau kata-kata dari istilah komputer.

Kesimpulan :
Penjelasan pada simpulan dijabarkan secara singkat dan jelas .


Kelebihan :
Penulisan artikel dapat dijelaskan dengan baik dan jelas.

Kekurangan :
Banyak pemakaian istilah-istilah komputer yang tidak dimengerti bagi pembaca atau orang awam.

Referensi :
http://www2.itmaranatha.org/jurnal/jurnal.informatika/Pedoman_penulisan/contoh_jurnal/Contoh%20Isi%20Jurnal%20-%20Bhs%20Indonesia.pdf

Tidak ada komentar:

Posting Komentar